KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayah – Nya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan laporan ini.
Penyusun menyadari bahwa dalam menyelesaikan penyusunan laporan ini telah
mendapatkan bimbingan, bantuan dan arahan dari berbagai pihak oleh sebab itu
pada kesempatan ini penyusun mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya
kepada pihak-pihak yang telah mendukung tersebut.
Penyusun juga menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih
sangat jauh dari sempurna. Sehubungan dengan hal tersebut maka penyusun
mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kelancaran ilmu
pengetahuan diwaktu yang akan datang, penyusun juga berharap bahwa laporan ini akan
bermanfaat bagi para pembaca sekalian.
Cimahi, Oktober 2016
Penyusun
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
....................................................................................
|
i
|
DAFTAR ISI
..................................................................................................
|
ii
|
BAB I PENDAHULUAN
..............................................................................
|
1
|
A.
Latar Belakang
....................................................................................
|
1
|
BAB II PEMBAHASAN
................................................................................
|
3
|
A.
Struktur
Organisasi Pengurus KONI Kota Cimahi ............................
B.
Visi &
Misi .........................................................................................
C.
Pokok-Pokok
Kebijakan Pembinaan ..................................................
D.
Program Kerja
....................................................................................
|
2
4
4
5
|
BAB III PENUTUP
........................................................................................
|
9
|
BAB I
PENDAHULUAN
A.
Latar
Belakang
Asal-usul SEA Games berhubungan erat dengan Pesta
Olahraga Semenanjung Asia Tenggara (Southeast Asian Peninsular Games) atau
disingkat SEAP Games. SEAP Games dicetuskan oleh Laung Sukhumnaipradit, pada
saat itu Wakil Presiden Komite Olimpiade Thailand. Tujuannya adalah untuk
mengeratkan kerjasama, pemahaman dan hubungan antar negara di kawasan
semenanjung Asia Tenggara.
Thailand, Burma (sekarang Myanmar), Malaysia, Laos,
Vietnam dan Kamboja (dengan Singapura dimasukkan kemudian) adalah negara-negara
pelopor. Mereka setuju untuk mengadakan ajang ini dua tahun sekali. Selain itu
dibentuk juga Komite Federasi SEAP Games.
SEAP Games pertama diadakan di Bangkok dari 12 sampai
17 Desember 1959, diikuti oleh lebih dari 527 atlet dan panitia dari Thailand,
Burma, Malaysia, Singapura, Vietnam dan Laos yang berlaga dalam 12 cabang
olahraga.
Pada SEAP Games VIII tahun 1975, Federasi SEAP
mempertimbangkan masuknya Indonesia dan Filipina. Kedua negara ini masuk secara
resmi pada 1977, dan pada tahun yang sama Federasi SEAP berganti nama menjadi
Southeast Asian Games Federation (SEAGF), dan ajang ini menjadi SEA Games.
Brunei dimasukkan pada Pesta Olahraga Asia Tenggara X di Jakarta, Indonesia,
dan Timor Leste di Pesta Olahraga Asia Tenggara XXII di Hanoi, Vietnam.
B.
Rumusan
Masalah
1. Tujuan dari SEA GAMES secara umum?
2. Cabang olahraga apa saja yang di lombakan dalam Sea
Games?
3. Berapa medali yang diperoleh Indonesia?
4.
Permasalahan Sebagai Tuan Rumah di SEA
Games
BAB II
PEMBAHASAN
A.
Tujuan Dari SEA GAMES
Secara umum tujuan dari SEA GAMES adalah, salah satu
cara untuk mempererat hubungan antara Negara-Negara ASEAN. Indonesia sebagai
tuan rumah tentunya akan sangat diuntungkan dari pagelaran SEA GAMES, baik
secara politik, ekonomi, dll.
Dari aspek politik Indonesia,
Myanmar dan Singapore akan
dilihat secara luas sebagai Negara yang stabil, aman dan sekaligus memberikan
pemahaman kepada masyarakat dunia bahwa Indonesia, Myanmar dan
Singapore adalah
masyarakat dengan kekuatan yang kompak, mampu menjawab kepercayaan sebagai tuan
rumah dan tentunya akan disegani oleh dunia. Dari aspek ekonomi SEA GAMES akan
membuka mata dunia bahwa dari tiga negara tersebut Indonesia,
Myanmar dan Singapore adalah
yang kaya akan sumber daya alam dan mempunyai kekayaan kerajinan tradisonal masing-masing, serta panorama-panorama pariwisata yang menjajinkan
sebagai salah satu pemasukan kas yang besar bagi ketiga Negara
tersebut.
Dari situasi yang demikian, maka iklim investasi akan
setali tiga uang untuk menanamkan modal dan tentunya akan membuka keran baru
dalam pertumbuhan ekonomi tiap negara, dan pada akhirnya akan membuka kesempatan besar bagi
masyarakat tersebut
untuk mendapatkan penghidupan yang lebih baik lagi.
B.
Cabang
Olahraga Apa Saja Yang Di Lombakan Dalam Sea Games
1.
Sea Games Indonesia
o Menyelam
o Polo air
o Renang
o Renang indah
o Renang udara terbuka
o BMX
o MTB
o Road
o Track
|
o Indoor
o Pantai
|
Cabang
olahraga eksibisi:
- Kriket
- Tarung derajat - Seni beladiri yang berasal dari Sunda
2.
Sea Games Myanmar
Cabang olahraga yang diselenggarakan
di Myanmar yaitu :
· Atletik
· Akuatik
· Panahan
· Badminton
· Basket
· Biliard dan Snoker
· Binaraga
· Tinju
· Kano
· Balap Sepeda
· CaturBerkudaSepak Bola
· Golf
· Hoki
|
· Atletik
· Judo
· Karate
· Kempo
· Muay Thai
· Pencak Silat
· Pentanque
· Dayung
· Sepak Takraw
· Menembak
· Berlayar
· Tenis Meja
· Taekwondo
|
· Perahu Naga
· Bola Voli
· Vovinam
· Angkat Besi
· Gulat
· Wushu
· Futsal
· Water polo
· Diving
· Renang
|
3.
Sea Games Singapore
Singapura hanya menggelar lomba di 30 cabang
olahraga.Cabang olahraga yang dilombakan di ajang SEA Games 2015 terdiri cabang
olahraga aquatics (renang, lompat indah, polo air), atletik, berlayar, tenis
meja, kano, bowling, wushu, anggar, netball, senam, biliar, hoki, sofbol, ski air,
golf, sepak bola, menembak, badminton, bersepeda, tenis, pencak silat, sepak
takraw, rugby, bola basket, perahu naga, panahan, triathlon, judo, taekwondo,
dan squash.
C.
Berapa
Medali Yang Diperoleh Tuan Rumah
1.
Sea Games Indonesia
Per.
|
Negara
|
Jumlah
|
|||
1
|
182
|
151
|
143
|
476
|
|
2
|
109
|
100
|
120
|
329
|
|
3
|
96
|
92
|
100
|
288
|
|
4
|
59
|
50
|
81
|
190
|
|
5
|
42
|
45
|
73
|
160
|
|
6
|
36
|
56
|
77
|
169
|
|
7
|
16
|
27
|
37
|
80
|
|
8
|
9
|
12
|
36
|
57
|
|
9
|
4
|
11
|
24
|
39
|
|
10
|
1
|
1
|
6
|
8
|
|
11
|
0
|
4
|
7
|
11
|
|
Total
|
554
|
549
|
704
|
1807
|
2.
Sea Games Myanmar
Per.
|
Negara
|
Jumlah
|
|||
1
|
107
|
94
|
81
|
282
|
|
2
|
86
|
62
|
85
|
233
|
|
3
|
73
|
86
|
86
|
245
|
|
4
|
65
|
84
|
111
|
260
|
|
5
|
43
|
38
|
77
|
158
|
|
6
|
34
|
29
|
45
|
108
|
|
7
|
29
|
34
|
38
|
101
|
|
8
|
13
|
17
|
49
|
79
|
|
9
|
8
|
11
|
28
|
47
|
|
10
|
2
|
3
|
5
|
10
|
|
11
|
1
|
1
|
6
|
8
|
|
Total
|
461[31]
|
459[32]
|
611
|
1531
|
3.
Sea Games Singapore
Per.
|
Negara
|
Jumlah
|
|||
1
|
95
|
83
|
69
|
247
|
|
2
|
84
|
73
|
102
|
259
|
|
3
|
73
|
53
|
60
|
186
|
|
4
|
62
|
58
|
66
|
186
|
|
5
|
47
|
61
|
74
|
182
|
|
6
|
29
|
36
|
66
|
131
|
|
7
|
12
|
26
|
31
|
69
|
|
8
|
1
|
5
|
9
|
15
|
|
9
|
0
|
4
|
25
|
29
|
|
10
|
0
|
1
|
6
|
7
|
|
11
|
0
|
1
|
1
|
2
|
|
Total
|
403
|
401
|
509
|
1313
|
D.
Permasalahan Tuan Rumah SEA Games
1.
Sea Games Indonesia
· Kasus Korupsi Wisma Atlet SEA Games
Masalah
pembahasan dan penetapan anggaran pembangunan wisma atlet di Palembang adalah
keputusan resmi Komisi X DPR RI. Kasus suap wisma atlet SEA Games di Palembang, mau tidak mau menyeret Komisi X. Kebijakan seputar
keuangan SEA Games 2011 memang diputuskan di Komisi X.
Rapat Kerja antara Komisi X DPR RI
dengan Menteri Pemuda dan Olahraga pada tanggal 20 Januari 2010 menyimpulkan bahwa Komisi X DPR RI dan Pemerintah sepakat
membentuk Panitia Kerja (Panja) SEA Games dan Para Games 2011. Tercapainya tri
sukses penyelenggaraan SEA Games dan ASEAN Para Games 2011 menjadi ruang
lingkup tugas panja ini. Yaitu sukses penyelenggaraan, sukses prestasi, dan
sukses ekonomi.
Panja ini
diketuai oleh Ketua Komisi X Mahyuddin. Anggotanya terdiri dari para wakil
ketua Komisi X yaitu Rully Chairul Azwar, Heri Akhmadi dan Abdul Hakam Naja.
Sedangkan anggota Komisi X yang menjadi anggota Panja terdiri dari Gede Pasek
Suardika, Rinto Subekti, Theresia E. E. Pardede, Venna Melinda, dan Juhaini Alie dari F-PD.
· Tragedi
Final Sea Games 2011
Dua
suporter Timnas Indonesia tewas setelah terinjak-injak. Kedua korban tersebut
tewas setelah berdesakkan masuk ke dalam stadion sebelum laga final sepak bola
SEA Games XXVI antara Indonesia melawan Malaysia.
Seorang
korban berhasil diidentifikasi bernama Reno, warga Cililitan, Jakarta Timur. Korban diperkirakan berusia 20 tahun. Sementara seorang
korban lain belum diketahui identitasnya.
2.
Sea Games Myanmar
Situs web resmi Dewan Olimpiade Asia
telah menyetujui fakta bahwa Myanmar akan menjadi tuan rumah SEA Games XXVII
dalam beritanya pada tanggal 7 Juni 2010. Situs web Federasi Sepak Bola ASEAN
(AFF) juga mengumumkan bahwa Myanmar akan menyelenggarakan ajang ini. Myanmar
pernah menyelenggarakan SEA Games pada tahun 1961
dan 1969
di Yangon,
ibu kota lama Myanmar. Ini akan menjadi kali ketiga Myanmar menjadi tuan rumah
SEA Games. Singapura mengundurkan diri
sebagai tuan rumah sehubungan dengan tertundanya penyelesaian stadion nasional
barunya.Singapura sendiri akan menjadi
tuan rumah SEA Games XXVIII
tahun 2015
mendatang.
3.
Sea Games Singapore
Singapura terpilih sebagai tuan
rumah SEA Games XXVIII 2015 pada penyelenggaraan SEA Games XXVI
di Palembang
dan Jakarta,
Indonesia.
Singapura seharusnya menjadi tuan rumah SEA Games XXIV 2007,
tetapi negara-kota tersebut menolak untuk membangun berbagai infrastruktur
olahraga untuk menyambut event ini. Mereka sekali lagi terpilih sebagai tuan
tumah SEA Games XXVII 2013,
tetapi juga menolak. Terakhir kali Singapura menjadi tuan rumah adalah 22 tahun
yang lalu
BAB III
PENUTUP
A.
Kesimpulan
SEA GAMES XXVII/2013 di Myanmar yang dilaksanakan
mulai tanggal 11-22 Desember 2013 melombakan sejumlah 37 cabang olahraga, yang
36 di antaranya diikuti oleh Indonesia. Sedangkan satu cabang olahraga yang
tidak diikuti Indonesia yaitu chinlone. Dari target yang diperkirakan,
Indonesia hanya mencapai 13,8 persen saja. Sedangkan sebesar 41 persen
Indonesia mengalami kegagalan dalam mendapatkan medali emas, yaitu dalam
sejumlah 15 cabang olahraga, antara lain taekwondo, sepak takraw, tinju, voli
putra, judo, dan yang paling mengecewakan adalah kegagalan di cabang olahraga
sepak bola. Kegagalan Indonesia memperoleh medali emas di beberapa cabang
olahraga antara lain disebabkan oleh adanya konflik intern organisasi
penanggung jawab dan minimnya dukungan Pemerintah dalam persiapan menjelang SEA
GAMES.
B.
Saran
Kegagalan menjadi juara umum dalam SEA GAMES
XXVII/2013 di Myanmar bukanlah hal yang harus di persalahkan. Semua pihak
diminta untuk tidak saling menyalahkan atas buruknya prestasi Indonesia
ini.merosotnya prestasi Indonesia harus dijadikan momentum untuk melakukan
perubahan dan perbaikan.
DAFTAR PUSTAKA
http://id.wikipedia.org/wiki/Pesta_Olahraga_Asia_Tenggara http://id.wikipedia.org/wiki/Pesta_Olahraga_Asia_Tenggara_2013 http://olahraga.inilah.com/read/detail/1953280/inilah-cabang-olahraga-di-sea-games-myanmar-2013#.UshHtKDYfOc http://www.tribunnews.com/sport/2013/12/23/tingkat-keberhasilan-indonesia-di-sea-games-2013-hanya-138 http://lampost.co/berita/kontingen-indonesia-gagal-pertahankan-juara-umum http://www.27seagames2013.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar